Kejar Rasio Elektrifikasi, PJB Gresik Tambah Kapasitas 800 MW
Program 35.000 megawatt ditargetkan pemerintah untuk memenuhi keperluan listrik nasional. Solopos.com, GRESIK – Untuk penuhi program kelistrikan nasional 35.000 megawatt (MW), Pembangkit Jawa Bali (PJB) unit pembangkitan (UP) Gresik akan meningkatkan kemampuan sebesar 800 MW, dari kemampuan sekarang 2.200 MW. Direktur Produksi PJB UP Gresik Yudi Setyowicaksono menjelaskan tambahan daya itu mempunyai tujuan memburu rasio … Read more